Sosialisasi Pendalaman Peran Tokoh Agama dan Rumah Ibadah dalam Manajemen Penanggulangan Bencana

By Web Admin 03 Jun 2024, 15:53:06 WIB Fasilitasi
Sosialisasi Pendalaman Peran Tokoh Agama dan Rumah Ibadah dalam Manajemen Penanggulangan Bencana

Kota Palu, Minggu (02/06/24). Badan Penanggulangan Bencana Kota Palu (BPBD) menjadi salah satu Narasumber dalam kegiatan "Sosialisasi Program Pendalaman Peran Tokoh Agama Dan Rumah Ibadah Dalam Manajemen Penanggulangan Bencana di Kota Palu Provinsi Sulawesi Tengah".

Sebagai Narasumber yang di wakili oleh Bapak Kepala Seksi Pencegahan Bencana BPBD Kota Palu, Gayus Novanto Pakan, S.Sos., mengharapkan agar penanggulangan bencana dengan melibatkan dan memperkuat kapasitas pemuka agama, organisasi keagamaan, pengelola rumah ibadah dan pemeluk agama,  serta pemangku kepentingan lain menjadi sumber dan sarana meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat dalam mengelola risiko bencana sehingga dapat menjadi jawaban dari kebutuhan masyarakat di lapangan.  

Adapun peserta dari kegiatan ini yaitu, 

Baca Lainnya :

1. Perwakilan dari Pura Wana Kertha Jagatmatha 

2. Fasilitator Kelurahan Tangguh Bencana Kelurahan Talise

3.  Anggota Pokja Kelurahan Tangguh Bencana Kelurahan Talise

4. Perwkilan FKUB Provinsi Sulawesi Tengah


Kegiatan ini di selenggarakan oleh Yayasan Relief Islami Indonesia Area Sulawesi Tengah yang bertempat di Pura Wana Kertha Jagatmatha, Keluarahan Talise, Kota Palu.



Sumber: Tim Pusdatina BPBD Kota Palu




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment

Loading....


Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Instagram, Youtube dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.

Jajak Pendapat

Bagaimana Pelayanan Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Palu ?
  Sangat Baik
  Baik
  Cukup Baik
  Kurang Baik
  Buruk